Subscribe to my full feed.

Tuesday, October 2, 2007

Transmigrasi : PHP ke Ruby

PHP digunakan di banyak aplikasi web, tetapi jika Anda ingin menggunakan Ruby on Rails atau hanya menggunakan bahasa yang secara umum lebih mudah disesuaikan, maka ada baiknya Anda mempertimbangkan menggunakan Ruby.
Contoh Source Code

Berikut ini adalah contoh program untuk menjumlahkan dua angka (diinputkan dari keyboard) di PHP:

$fp = fopen('php://stdin', 'r');
$a = fgets($fp);
$b = fgets($fp);
echo $a + $b . "\n";
?>

Anda dapat menuliskan program tersebut di Ruby sebagai berikut:

a = gets.to_i
b = gets.to_i
c = a + b
puts c

No comments: